Kamis, 29 Januari 2026
  • beranda
  • kontak
  • layanan
  • beriklan
  • privasi
  • perihal
WartakitaID
  • 🏠
  • ALAM
  • WARTA
    • PEMBELAJARAN
    • HUKUM
    • NUSANTARA
    • OLAHRAGA
    • TEKNOLOGI
    • KULINER
    • OTOMOTIF
    • SEPAK BOLA
    • #CEKFAKTA
  • GAYA
  • MAKASSAR
  • TEKNOLOGI
  • KONTAK
    • Mari Bermitra
    • Tentang Wartakita
    • Tim Redaksi
    • Kebijakan Privasi
    • TRAKTIR KOPI
No Result
View All Result
WartakitaID
  • 🏠
  • ALAM
  • WARTA
    • PEMBELAJARAN
    • HUKUM
    • NUSANTARA
    • OLAHRAGA
    • TEKNOLOGI
    • KULINER
    • OTOMOTIF
    • SEPAK BOLA
    • #CEKFAKTA
  • GAYA
  • MAKASSAR
  • TEKNOLOGI
  • KONTAK
    • Mari Bermitra
    • Tentang Wartakita
    • Tim Redaksi
    • Kebijakan Privasi
    • TRAKTIR KOPI
No Result
View All Result
WartakitaID
No Result
View All Result
Home Makassar & Sulsel

Danny Pomanto Jadi Pemateri di Lokakarya Kurikulum Pascasarjana UMI: Paparkan Makassar Dua Kali Tambah Baik

by Hei Gun
17/05/2023
in Makassar & Sulsel
Reading Time: 3 mins read
A A
Danny Pomanto Jadi Pemateri di Lokakarya Kurikulum Pascasarjana UMI: Paparkan Makassar Dua Kali Tambah Baik - Featured

Wartakita.id, MAKASSAR – Wali Kota Makassar Moh Ramdhan Pomanto menjadi pemateri dalam  Lokakarya Visi-misi dan Kurikulum Program Pascasarjana UMI dengan tema Tantangan dan Strategi Peningkatan Daya Saing dalam Pemenuhan Kebutuhan Dunia Kerja di Hotel Claro, Selasa, (16/05/2023).

Danny Pomanto sapaan akrab Ramdhan Pomanto memaparkan beberapa hal penting dalam konsep pemerintahannya yang memiliki relasi kuat dengan kajian akademik atau dunia pendidikan.

Salah satu aspek yang menjadi penekanan Danny Pomanto ialah bagaimana membangun kota untuk dua kali tambah baik. Aspek itu di antaranya; pertama, membangun kota lebih cepat (faster), resiliensi; kuat tangguh, more better (selalu lebih baik), dan adaptif terhadap perubahan. Semua aspek itu erat kaitannya dengan pendidikan terutama perguruan tinggi.

“Sebagaimana kata Pak Presiden bahwa dalam membangun kota tidak boleh dilakukan rutinitas. Jadi harus faster (lebih cepat) dari biasanya. Juga harus adaptif karena perubahan terjadi begitu cepat. Makanya kemampuan adaptasi menjadi bagian sangat penting,” kata Danny Pomanto saat jadi narasumber di sela-sela acara.

Dia menyebut ketangguhan meliputi ekonomi, sosial, hingga kebencanaan. Olehnya, pembangun kota yang Resiliensi, Sombere and Smart City menjadi poin penting sekaligus membutuhkan peran para akademisi untuk mewujudkan itu.

Apalagi, dia menggarisbawahi bahwa kondisi dunia saat ini terjadi beberapa potensi bencana yakni, bencana populasi, hidrometeorologi (climate change), geopolitik (perang) dan pangan.

Lantaran bencana pangan itu, dirinya mengarahkan agar Makassar fokus untuk melengkapi ekosistem pangan di lorong-lorong terutama lorong wisata. Olehnya tercipta food security atau ketahanan pangan.

Itu terbukti di Lorong Wisata Sidney. Orang nomor satu di Makassar ini menyebut Lorong Wisata ialah sebuah multi inovasi yang melibatkan masyarakat secara keseluruhan sehingga ada fungsi pemberdayaan.

Pun, resiliensi secara ekonomi, pihaknya terus mempromosikan branding Makassar Kota Makan Enak. Upaya itu merupakan salah satu langkah paling nyata untuk menurunkan angka inflasi di Kota Makassar. Dan menguatkan pertumbuhan ekonomi naik mencapai 5,40 persen dibanding 2021, 4,47 persen.

Dan hal utama lainnya, ialah membangun Makassar melalui dunia baru yaitu Makaverse atau Makassar Metaverse.

Sejak resmi diperkenalkan ke masyarakat pada Maret 2022 lalu, konsep Makaverse atau sebuah duplikasi dunia nyata ke virtual kian matang. Alumnus arsitektur Unhas ini mengaku Metaverse penting untuk diterapkan agar masyarakat tidak gampang didikte pihak yang memiliki kekuatan teknologi.

Penerapan konsep Makaverse pun, ujar dia, sudah dimulai dari lorong atau gang yang merupakan sel sebuah kota. Tercatat hingga saat ini sudah ada 229 lorong dari 1.096 Lorong Wisata yang sudah dibuatkan database dalam bentuk QR Code.

Dalam QR Code itu sudah terdapat ID, KTP, data keluarga, digital address berupa titik koordinat, data kesehatan, hingga data keuangan.

Meski akan menghadapi banyak tantangan ke depan, Danny Pomanto tetap optimistis konsep Makaverse bisa diterapkan paling tidak mulai dari hal yang paling kecil yakni dari lorong.

Bahkan dari 1.096 Lorong Wisata yang sudah ada telah dilengkapi CCTV, WiFi, avatar, hingga dibentuk dengan konsep tiga dimensi sehingga memudahkan aparat penegak hukum memonitoring aksi kriminal dan lainnya di lorong-lorong. (*)

BACA JUGA:

UMI: Satu-satunya PTS di Indonesia Timur Ditunjuk Kelola Beasiswa KNB Scholarship 2026

Rektor Unhas Instruksikan Dekan Identifikasi Mahasiswa Rawan Telat Lulus demi Efisiensi Pendidikan

KPU Makassar dan Pemkot Bersinergi Perkuat Demokrasi dan Data Pemilih Jelang Pemilu 2029

Makassar Berstatus Awas Cuaca Ekstrem: BMKG & Pemkot Ingatkan Ancaman Banjir dan Angin Kencang Hingga 20 Januari

Banjir Makassar Akibat Hujan Lebat, BMKG Keluarkan Peringatan Cuaca Ekstrem

Tags: Pemkot MakassarUmiUNHAS
Share4Tweet3Send
Diskon Referral 20% Cloud Professional Hostinger Diskon Referral 20% Cloud Professional Hostinger Diskon Referral 20% Cloud Professional Hostinger

ARTIKEL TERKAIT

Danny Pomanto Jadi Pemateri di Lokakarya Kurikulum Pascasarjana UMI: Paparkan Makassar Dua Kali Tambah Baik - Featured

Wali Kota Makassar Dorong Mobilitas Perkotaan Inklusif Lewat Forum Indonesia ‘on the Move’

29/01/2026
Danny Pomanto Jadi Pemateri di Lokakarya Kurikulum Pascasarjana UMI: Paparkan Makassar Dua Kali Tambah Baik - Featured

Makassar Tertibkan Ratusan Lapak PKL: Kembalikan Fungsi Ruang Publik dan Drainase

29/01/2026
Danny Pomanto Jadi Pemateri di Lokakarya Kurikulum Pascasarjana UMI: Paparkan Makassar Dua Kali Tambah Baik - Featured

Makassar Selangkah Lebih Maju: JICA Jepang Siap Hibahkan Alat Deteksi Kebocoran Air Modern

29/01/2026
Danny Pomanto Jadi Pemateri di Lokakarya Kurikulum Pascasarjana UMI: Paparkan Makassar Dua Kali Tambah Baik - Featured

Puting Beliung Guncang Makassar: Lima Rumah Rusak Berat, Warga Selamat

29/01/2026
Danny Pomanto Jadi Pemateri di Lokakarya Kurikulum Pascasarjana UMI: Paparkan Makassar Dua Kali Tambah Baik - Featured

Makassar Dinobatkan Dunia: Percontohan Kesehatan Lingkungan Global, Raih Nominasi Bergengsi di New York

27/01/2026
Danny Pomanto Jadi Pemateri di Lokakarya Kurikulum Pascasarjana UMI: Paparkan Makassar Dua Kali Tambah Baik - Featured

Pelindo Makassar: Donor Darah Perkuat Budaya K3 dan Kepedulian Sosial di 2026

27/01/2026
Danny Pomanto Jadi Pemateri di Lokakarya Kurikulum Pascasarjana UMI: Paparkan Makassar Dua Kali Tambah Baik - Featured

Makassar Luncurkan Sistem Penilaian RT/RW: Dorong Urban Farming dan Lingkungan Bersih dengan Anggaran Rp2 Miliar

27/01/2026
Danny Pomanto Jadi Pemateri di Lokakarya Kurikulum Pascasarjana UMI: Paparkan Makassar Dua Kali Tambah Baik - Featured

Unismuh Makassar Perluas Jejak Global: KKN Internasional ke Thailand Selatan dan Mesir

27/01/2026

TERPOPULER-SEPEKAN

  • Danny Pomanto Jadi Pemateri di Lokakarya Kurikulum Pascasarjana UMI: Paparkan Makassar Dua Kali Tambah Baik - Featured

    Demo Pemekaran Luwu Berujung Kelangkaan BBM dan Lonjakan Harga di Luwu Raya

    42 shares
    Share 17 Tweet 11
  • 16 Model Rambut Pria yang Terbukti Disukai Wanita, Keren dan Stylish! (Update 2026)

    37 shares
    Share 15 Tweet 9
  • Kronologi Lengkap: Korean Air KE81 Berhasil Mendarat Aman di JFK Setelah Deklarasi PAN-PAN Akibat Masalah Hidrolik

    35 shares
    Share 14 Tweet 9
  • Strategi Jitu Tiket Mudik Lebaran 2026: Raih Diskon Hingga 90% dan Hindari Lonjakan Harga

    30 shares
    Share 12 Tweet 8
  • APBN 2026: Mengurai Mitos Ketergantungan Pajak, Menelisik Jalan Kemakmuran Berkelanjutan

    29 shares
    Share 12 Tweet 7
  • Longsor dan Banjir Bandang Cisarua, Bandung Barat: Puluhan Rumah Tertimbun, Ratusan Warga Terdampak, Pencarian Korban Berlangsung

    28 shares
    Share 11 Tweet 7
  • Rangkuman Gempa Bumi 25 Januari 2026, BMKG Catat Aktivitas Seismik Signifikan

    27 shares
    Share 11 Tweet 7
  • Kode CMD Untuk Mempercepat Kinerja Laptop

    442 shares
    Share 177 Tweet 111
  • Banjir Langganan Depan RSUD Bekasi: Akses Vital Terancam, Warga Resah Menanti Solusi Tuntas

    24 shares
    Share 10 Tweet 6
  • Dell SE2726D: Monitor 2K 144Hz yang Sempurna untuk Produktivitas dan Gaming Kelas Berat

    23 shares
    Share 9 Tweet 6
Danny Pomanto Jadi Pemateri di Lokakarya Kurikulum Pascasarjana UMI: Paparkan Makassar Dua Kali Tambah Baik - Featured

Unduh Buku Saku “SIAGA BENCANA” dari BNPB

02/11/2023

Buku saku siaga bencana ini tidak menjamin keselamatan Anda. Namun, memberikan pedoman secara umum untuk kesiapsiagaan.

Read moreDetails

WARTAKITA

Danny Pomanto Jadi Pemateri di Lokakarya Kurikulum Pascasarjana UMI: Paparkan Makassar Dua Kali Tambah Baik - Featured
Gaya Hidup

Jeda di Tengah Badai: Tiga Kompas Batin untuk Mengarungi Gelombang Hidup

20/11/2025
Danny Pomanto Jadi Pemateri di Lokakarya Kurikulum Pascasarjana UMI: Paparkan Makassar Dua Kali Tambah Baik - Featured
Fashion & Kecantikan

Tren Hijab 2025-2026: 25+ Gaya Fashion Muslim Kekinian

14/11/2025
Danny Pomanto Jadi Pemateri di Lokakarya Kurikulum Pascasarjana UMI: Paparkan Makassar Dua Kali Tambah Baik - Featured
Gadget

Labirin Pilihan Smartphone Modern: Dari Fotografi Hingga Gaming

15/11/2025
Danny Pomanto Jadi Pemateri di Lokakarya Kurikulum Pascasarjana UMI: Paparkan Makassar Dua Kali Tambah Baik - Featured
Gadget

Insta360 GO 3S Hadir dengan Video 4K dan Dukungan Apple Find My

25/07/2024
Danny Pomanto Jadi Pemateri di Lokakarya Kurikulum Pascasarjana UMI: Paparkan Makassar Dua Kali Tambah Baik - Featured
Gaya Hidup

Cara agar Hidup Anak Kost Lebih Tenang di Dapur dan Rumah

22/11/2025
Danny Pomanto Jadi Pemateri di Lokakarya Kurikulum Pascasarjana UMI: Paparkan Makassar Dua Kali Tambah Baik - Featured
Gaya Hidup

Keseimbangan Hidup Optimal: Menjaga Kesehatan dari Dalam dan Luar

24/11/2025
Danny Pomanto Jadi Pemateri di Lokakarya Kurikulum Pascasarjana UMI: Paparkan Makassar Dua Kali Tambah Baik - Featured
Otomotif

Modifikasi Vespa Matic: 10 Aksesoris ‘Proper’ Budget Pelajar-Sultan

04/12/2025
Danny Pomanto Jadi Pemateri di Lokakarya Kurikulum Pascasarjana UMI: Paparkan Makassar Dua Kali Tambah Baik - Featured
Fashion & Kecantikan

Smoothing vs Rebonding vs Keratin: Mana yang Terbaik untuk Rambutmu?

16/11/2025
Danny Pomanto Jadi Pemateri di Lokakarya Kurikulum Pascasarjana UMI: Paparkan Makassar Dua Kali Tambah Baik - Featured
Gaya Hidup

Aroma yang Tak Terlupakan: Rahasia Kepercayaan Diri Pria Modern

02/12/2025
Danny Pomanto Jadi Pemateri di Lokakarya Kurikulum Pascasarjana UMI: Paparkan Makassar Dua Kali Tambah Baik - Featured
Fashion & Kecantikan

Rahasia Kilau Rambut Jisoo Bukan Cuma Alat Mahal! 4 “Serum Ajaib” Wajib Punya untuk Lindungi Rambut dari Panas

29/11/2025
Danny Pomanto Jadi Pemateri di Lokakarya Kurikulum Pascasarjana UMI: Paparkan Makassar Dua Kali Tambah Baik - Featured
Gaya Hidup

Parfum Lokal Wangi Sultan: Mirip Niche Eropa, Harga Murah!

04/12/2025
menari bersama misteri nara saluna
Gaya Hidup

Merasa Tertinggal dari Teman Seusiamu? Mari Berdamai dengan “Garis Waktu” Hidup yang Tak Terduga

29/11/2025
Danny Pomanto Jadi Pemateri di Lokakarya Kurikulum Pascasarjana UMI: Paparkan Makassar Dua Kali Tambah Baik - Featured
Alam dan Lingkungan Hidup

Tips Keselamatan Saat Gempa Bumi

23/12/2023

Gempa bumi tidak seperti kejadian alam lainnya yang masih bisa diprediksi jauh-jauh hari dengan lebih akurat.

Read moreDetails
  • beranda
  • kontak
  • layanan
  • beriklan
  • privasi
  • perihal

©2021 wartakita media

  • Login
No Result
View All Result
  • 🏠
  • ALAM
  • WARTA
    • PEMBELAJARAN
    • HUKUM
    • NUSANTARA
    • OLAHRAGA
    • TEKNOLOGI
    • KULINER
    • OTOMOTIF
    • SEPAK BOLA
    • #CEKFAKTA
  • GAYA
  • MAKASSAR
  • TEKNOLOGI
  • KONTAK
    • Mari Bermitra
    • Tentang Wartakita
    • Tim Redaksi
    • Kebijakan Privasi
    • TRAKTIR KOPI

©2021 wartakita media

wartakita.id menggunakan cookies tanpa mengorbankan privasi pengunjung.